Hari Adalah Lawan Songtext
Songtext powered by LyricFind
ketika semua yang terjadi dan tak akan kembali
apakah kau harus sesali dan tangisi?
kau harus tetap berjalan!
kau harus tetap hadapi!
haruskah kau menyerah dalam hidupmu?
*jangan kau tangisi hari2 yang telah pergi..
kegagalan tak berarti kau kalah...dan berakhir...
hadapi semua dan yakin kau tak akan menyerah..
detik ini terus berjalan..
raga ini semakin tua..
janganlah kau berhenti karena menyerah...
*jangan kau tangisi hari2 yang telah pergi..
tak ada yang abadi dan datanglah..untuk menang!
hadapilah hari jangan kau tangisi...
jangan kau datang untuk menyerah..
walau hari ini terancam mati tetaplah bertahan...bangkitlah untuk menang!
SAMPAI MATI!
walau luka di hati terasa seperti api..
apakah kau harus sesali dan tangisi?
kau harus tetap berjalan!
kau harus tetap hadapi!
haruskah kau menyerah dalam hidupmu?
*jangan kau tangisi hari2 yang telah pergi..
kegagalan tak berarti kau kalah...dan berakhir...
hadapi semua dan yakin kau tak akan menyerah..
detik ini terus berjalan..
raga ini semakin tua..
janganlah kau berhenti karena menyerah...
*jangan kau tangisi hari2 yang telah pergi..
tak ada yang abadi dan datanglah..untuk menang!
hadapilah hari jangan kau tangisi...
jangan kau datang untuk menyerah..
walau hari ini terancam mati tetaplah bertahan...bangkitlah untuk menang!
SAMPAI MATI!
Songtext powered by LyricFind